Laporan Akhir 2




1. Jurnal [Kembali]




2. Alat dan Bahan [Kembali]

a. Jumper
Gambar 1. Jumper
Jumper adalah connector (penghubung) sirkuit elektrik yand digunakan untuk menghubungkan atau memutus hubungan pada suatu sirkuit.

b.Panel DL 2203D
c.Panel DL 2203C
d.Panel DL 2203S

Gambar 2. Modul De Lorenzo





3. Rangkaian Simulasi [Kembali]

  •     Percobaan 2a



  •     Percobaan 2b



4. Prinsip Kerja [Kembali]

 Pada rangkaian percobaan memiliki 2 IC, 74LS90 dan 7493. 74LS90 menghasilkan bilangan biner 0-9. 7493 menghasilkan bilangan biner 0-15.
Percobaan 2A CKA dan CKB di hubungkan ke inputan clock secara paralel. Pada percobaan ini akan menghasilkan bilangan yang tidak berurutan.
Percobaan 2B pada CKB dihubungkan ke Q0/QA.pada percobaan ini akan menghasilkan bilangan yang berurutan.

Jika Pin R0 (1), R0(2), R9(1), R9(2) diberi tegangan atau berlogika 1 maka output akan menghasilkan binery benilai 9. Jika pin R0 (1), R0(2) diberi tegangan atau berlogika 1 maka output akan berlogika 0. Jika pin R9(1), R9(2) diberi tegangan atau berlogika 1 maka output akan menghasilkan binery benilai 9. Jika Pin R0 (1), R0(2), R9(1), R9(2) tidak diberi tegangan atau berlogika 0 / intinya dari R0 dan R9 masing masing ada berlogika 0, maka output akan berjalan menghasilkan bilangan binary.

 

5. Video Percobaan  [Kembali]

  • Percobaan 2a

 

  • Percobaan 2b


6. Analisa [Kembali]

1.  Analisa output percobaan berdasarkan IC yang digunakan?
Jawab :

    Pada percobaan kedua ini kita menggunakan IC 74LS90 pada counter I dan IC 7493 pada Counter II , dimana pada counter I menghasilkan output binary dari 0-15, sedangkan pada counter II menghasilkan output binary dari 0-9.

2. Analisa hasil kondisi 3 pada percobaan 2a dengan kondisi 3 pada percobaan 2b?
Jawab :
    
    Pada percobaan 2a menghasilkan output binary yang acak atau tidak berurutan sedangkan pada percobaan 2b menghasilkan output binary  yang berurut mulai dari 0 sampai 15 pada counter I dan 0 sampai 9 pada counter II. Hal ini karena pada percobaan 2a CKA dan CKB nya dihubungkan paralel dengan Clock sedangkan percobaan 2b CKB nya dihubungkan dengan output Q0.

3. Apa pengaruh clock A dan clock B pada IC yang digunakan?
Jawab :
    
    Clock A akan memengaruhi ouput Qa sehingga Qa akan berubah-rubah sesuai dengan input dari Clock A, sedangkan Clock B akan memengaruhi ouput dari Qb,Qc, dan Qd yang nilainya berubah-rubah sesuai dengan inout dari clock B. Jika Clock B dihubungkan dengan Qa/Q0 maka output dari rangkaian akan menghasilkan urutan bilangan biner dari yang terkecil sampai yang terbesar (0 sampai 15 atau 0 sampai 9).

7. Link Download [Kembali]

Download HTML DISINI
Download File Rangkaian DISINI
Download Video Percobaan  DISINI
Download Datasheet IC 74LS190 DISINI
Download Datasheet IC 7493 DISINI



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  PRAKTIKUM MIKROPROSESOR DAN MIKROKONTROLER TAHUN 2022         Arzi Wahdini   2010952001         JURUSAN TEKNIK ELEKTRO...