Tugas Pendahuluan 1



Tugas Pendahuluan (Percobaan 1 Kondisi 3)

Modul 1


1. Kondisi
[Kembali]

Percobaan 1 kondisi 3

Kondisi awal LED mati lalu hidup bergantian dari pinggir ke tengah secara berulang.

2. Gambar Rangkaian Simulasi [Kembali]





3. Video Simulasi [Kembali]







4. Prinsip Kerja Rangkaian [Kembali]

Rangkaian diatas adalah rangkaian yang menggunakan Arduino Uno dan menjalankan program yang telah dibuat pada aplikasi Arduino.
Pada Listing program :
int led [ ] = {2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9};  merupakan program untuk menentukan pin mana saja yang akan kita gunakan dalam rangkaian.
void setup()  kode yang kita buat pada fungsi ini akan dieksekusi 1 kali
for (int i = 0; i <= 7; i++)  pada coding ini akan dijalankan jika nilai i memenuhi kondisi maka akan terus berlanjut ke kondisi selanjutnya yaitu i + 1 sampai kondisi i<=7, jika i lebih dari 7 maka perulangan akan berhenti.
pinMode (led[i], OUTPUT); coding untuk menyatakan pin mana saja yang kita hubungkan ke LED
void loop(){    kode yang kita buat pada fungsi ini akan dieksekusi secara berulang
for (int hidup = 0; hidup < 4; hidup++)  Kondisi berulang yang dimulai dari 0 sampai dengan 4 maka LED akan hidup dengan kondisi itu.

digitalWrite(led[hidup], HIGH); LED akan diberi logika 1 dan diberikan tegangan 5 volt sehingga LED akan hidup.
delay(500);  waktu atau jarak hidup antara LED satu dengan LED lain selama 500 ms.


5. Link Download [Kembali]

Download HTML DISINI
Download File Rangkaian DISINI
Download Video DISINI
Download Datasheet Arduino DISINI
Download Datasheet LED DISINI 
Download Datasheet Resistor DISINI 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  PRAKTIKUM MIKROPROSESOR DAN MIKROKONTROLER TAHUN 2022         Arzi Wahdini   2010952001         JURUSAN TEKNIK ELEKTRO...